Membuat Hyperlink HTML
Hyperlink adalah link yang menghubungkan file dari sebuah website ke file yang lain dalam website itu sendiri.
Dulu ketika pertama kali ingin
Belajar Membuat Website,
saya heran sekali melihat text berwarna biru yang ada garis dibawahnya
(underline) kalau diklik dapat membuka halaman lain dari sebuah website.
Tentu saja ini sangat menarik bagi saya yang pada waktu itu baru mulai belajar membuat website.
Setelah saya pelajari, ternyata caranya sangat mudah. Kita tinggal menuliskan
kode Hyperlink HTML dan memasangnya pada salah satu halaman website.
Baca selengkapnya →
Merapikan Kalimat Dengan Text HTML

Dulu saya sering kesal kalau lihat postingan saya susunannya di halaman
website statis kelihatan gak rapi.
Sudah saya coba merapikannya waktu menulis artikelnya, tapi waktu di
publish jadi amburadul kembali. Setelah mencari kesana-kemari akhirnya
saya temukan juga cara merapikan text dengan Text HTML.
Baca selengkapnya →
Lanjutan Membuat List Dengan HTML

Membuat List HTML (Lanjutan)
Kemarin tentunya Anda sudah membaca posting saya tentang
Membuat List Dengan HTML.
Kali ini saya akan melanjutkan keterangan saya tentang beberapa cara lain untuk menampilkan List HTML.
Sebagaimana telah saya terangkan kemarin bahwa ada dua jenis List yang bisa kita buat dengan
HTML. Yaitu
Ordered List yang contohnya kemarin adalah:
Baca selengkapnya →
Membuat List atau Daftar dengan HTML

Membuat List HTML
Seringkali kita melihat daftar yang misalnya seperti ini:
Daftar Buku Sejarah dan Pahlawan Kemerdekaan:
- Pangeran Diponegoro
- Perang Padri
- Teuku Umar
- Wolter Monginsidi
- Dan Lain-lainnya
Baca selengkapnya →
Mengatur Letak Table Pada Layar Monitor

Mengatur Letak Table
Secara
default memang table akan terletak dibagian kiri layar. Tapi kita bisa
mengatur letaknya ditempat yang kita inginkan. Misalnya dibagian
kiri,dibagian tengah atau dibagian kanan layar monitor.
Baca selengkapnya →
0 komentar:
Posting Komentar